Slamet Ariyadi Mengajak Masyarakat Kembangkan Budidaya Sapi Madura

Avatar

- Jurnalis

Senin, 1 Maret 2021 - 11:54 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SAMPANG, MaduraPost – Menjadi pejabat publik sebagai anggota DPR RI, tidak bisa menghilangkan jati diri seorang Slamet Ariyadi yang dibesarkan dari keluarga petani.

Sebagai anggota komisi IV DPR RI yang membidangi Pertanian dan Perikanan, Slamet ingin masyarakat Madura yang notabene sebagai petani bisa meningkatkan taraf hidup yang lebih baik melalui sektor pertanian.

Baca Juga :  Hanya PAN, Caleg DPRD Bisa Dapat Kompensasi Rp 1 Miliar

Tidak kalah pentingnya adalah sektor peternakan, Bahkan secara khusus Slamet mengajak masyarakat Madura untuk menumbuhkan dan mengembangkan sektor peternakan khususnya budidaya sapi Madura.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Menurutnya, Kualitas dan kuantitas Sapi Madura sangat bagus dibandingkan dengan Sapi diluar pulau Madura. Seperti kualitas daging dan berbagai keunikan sapi Madura.

“Ayo kita sebagai orang Madura, Tetap pertahankan dan kembangkan populasi sapi Madura,” Kata Slamet, Ahad (21/02/2021)

Baca Juga :  Oknum Pegawai Bank BRI Life Sampang Diancam Dilaporkan Nasabah

Untuk diketahui, Aktivitas lain Slamet Ariyadi sebagai Anggota DPR RI adalah melakukan budidaya Sapi Madura yang dipelihara dalam satu kandang dirumahnya.

Berdasarkan Pantauan MaduraPost, Kurang lebih ada 20 ekor sapi Madura milik Slamet Ariyadi yang saat ini berada di kandang sapi miliknya.

Sapi milik Salamet Ariyadi yang diternak dalam satu kandang
Baca Juga :  Program BPNT di Kecamatan Pegantenan Diduga Sarat Manipulatif

Hal itu dilakukan Slamet untuk menjaga populasi sapi Madura sekaligus meningkatkan kebutuhan swasembada daging di Indonesia dan sebagai sarana investasi.

“Jadi kalau teman teman nanya bisnis saya sebagai anggota DPR, Ya ini mas, Ternak sapi,” Kata Slamet. (Mp/man/ron/kk)

Follow WhatsApp Channel madurapost.net untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Konsumen Kecam Ekspedisi Anteraja Banyuates Sampang, Retur Barang Secara Sepihak Tanpa Konfirmasi
Geliat PT Empat Sekawan Mulia Mendukung Program Ekonomi Hijau di Pamekasan
Direktur Ide@ soal Eksplorasi Migas Pamekasan: Partisipasi Harus Libatkan Masyarakat Terdampak
Direktur Ide@ Soroti Rencana Eksplorasi Migas di Pamekasan
DKUPP Probolinggo Tegur Pedagang Bawang Dringu, Ancaman Pencabutan Izin Usaha
Memasuki Musim Panen Tembakau, Pemerintah Kabupaten Pamekasan Belum Tentukan BEP 2024
Pemdes Sokobanah Tengah Sampang Resmikan BUMDes Mandiri Sejahtera
Awiek Terima Keluhan Emak-emak Pamekasan soal Harga Sembako Mahal

Berita Terkait

Jumat, 14 Februari 2025 - 07:58 WIB

Konsumen Kecam Ekspedisi Anteraja Banyuates Sampang, Retur Barang Secara Sepihak Tanpa Konfirmasi

Selasa, 21 Januari 2025 - 17:12 WIB

Geliat PT Empat Sekawan Mulia Mendukung Program Ekonomi Hijau di Pamekasan

Kamis, 15 Agustus 2024 - 15:44 WIB

Direktur Ide@ soal Eksplorasi Migas Pamekasan: Partisipasi Harus Libatkan Masyarakat Terdampak

Rabu, 14 Agustus 2024 - 19:00 WIB

Direktur Ide@ Soroti Rencana Eksplorasi Migas di Pamekasan

Minggu, 28 Juli 2024 - 16:23 WIB

DKUPP Probolinggo Tegur Pedagang Bawang Dringu, Ancaman Pencabutan Izin Usaha

Berita Terbaru

LOKASI. Potret Kantor ULP PLN Sumenep yang berlokasi di Jalan Urip Sumoharja, Mastasek, Pabian, Kecamatan Kota. (M.Hendra.E/MaduraPost)

Headline

Kasus Jailani Mandek, PLN Sumenep Bungkam dan Sibuk Berdalih

Rabu, 23 Apr 2025 - 21:01 WIB