Scroll untuk melanjutkan membaca
Headline

Diduga Jaringan Teroris, Densus 88 Tangkap Guru SDN Rongtengah 5 Sampang

Avatar
×

Diduga Jaringan Teroris, Densus 88 Tangkap Guru SDN Rongtengah 5 Sampang

Sebarkan artikel ini
Ilustrasi Google

SAMPANG, MaduraPost – Densus 88 Polri berhasil menangkap seorang Aparatur Sipil Negara (ASN) yang diduga terlibat jaringan teroris. Namun ASN ditangkap berinisial S berprofesi sebagai guru di SDN Rongtengah 5 Kelurahan Rongtengah, Kecamatan Sampang, Kabupaten Sampang, Madura.

Kapolres Sampang, AKBP Arman, membenarkan bahwa diduga teroris ditangkap di sekitar area Monumen Trunojoyo, Kota Sampang, pada 13 Oktober 2022. Kemudian, dilakukan penggeledahan di rumah tinggal S di Jalan Merapi, Kelurahan Rongtengah, Kota Sampang.

advertisement
Scroll untuk melanjutkan membaca
Baca Juga :  Gaduh DPC Partai Demokrat Sumenep, Kader Saling Tuding

“Sejumlah barang bukti (BB), berupa buku yang berisi tentang teroris dan paham radikal disita apparat gabungan. Saat ini terduga telah dibawa Tim Densus 88 Antiteror Mabes Polri,” kata Arman, Minggu (16/10/2022) malam.

Arman mengaku, tidak mengetahui jaringan terduga teroris S lantaran merupakan kewenangan Tim Mabes Polri.

“Polres Sampang hanya membantu melakukan pengamanan, untuk eksekusi langsung oleh Mabes Polri,”pungkasnya.

Baca Juga :  Jangan Ngaku Orang Pamekasan, Jika Belum Menikmati Enaknya Rujak Kelang Tlanakan

Baca berita lainnya di Google News atau langsung ke halaman Indeks

Konten di bawah ini disajikan oleh advertnative. Redaksi Madura Post tidak terlibat dalam materi konten ini.