SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Sosial

Hadir Acara Haul RKH Abdul Hamid bin Istbat, Slamet Ariyadi : Belajar dan Cari Barokah

Avatar
×

Hadir Acara Haul RKH Abdul Hamid bin Istbat, Slamet Ariyadi : Belajar dan Cari Barokah

Sebarkan artikel ini
Slamet Ariyadi bersama sejumla pengurus Partai Politik foto bersama Lora Abbas Banyuanyar usai acara Istighosah.

PAMEKASAN, MaduraPost – Ribuan jamaah hadir dalam acara Haul ke – 90 RKH Abdul Hamid bin Istbat Banyuanyar yang di gelar setiap tahun bertepatan dengan tanggal 18 Ramadhan.

Sejumlah pejabat dan politisi juga hadir dalam acara tersebut dengan tujuan mengharap barokah dan belajar. Seperti Slamet Ariyadi selaku anggota DPR RI Dari Partai Amanat Nasional (PAN).

SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Baca Juga :  PC AMK Sampang Santuni Anak Yatim dan Berikan Bantuan Sembako ke Kaum Dhuafa

Menurut Slamet, dirinya hadir dalam acara Haul RKH Abdul Hamid bin Istbat bukan pertama kalinya selama dia menjabat anggota DPR RI, melainkan menjadi kewajiban baginya untuk mengharap barokah dari para ulama yang hadir.

“Semoga kita semua mendapatkan aliran barokah dari Alm RKH Abdul Hamid bin Istbat dan para alim yang ikut dalam acara istighosah,” Kata Slamet. Ahad (09/04/2023).

Baca Juga :  Lembaga KPK Sampang Galang Dana, Bantu Korban Erupsi Gunung Semeru

Selain itu, Slamet menyampaikan banyak ilmu yang didapat dalam acara Haul RKH Abdul Hamid bin Istbat, yang tentunya akan menjadi motivasi bagi ummat islam dalam meniti kehidupan.

>> Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita madurapost.net Goggle News : Klik Disini . Pastikan kamu sudah install aplikasi Google News ya.